Info Kampus

Pendaftaran PPDB Jakarta Jenjang SMA dan SMK Jalur Prestasi Dibuka Hari Ini

Pendaftaran PPDB Jakarta Jenjang SMA dan SMK jalur prestasi dibuka 13-15 Juni 2022. Foto : republika
Pendaftaran PPDB Jakarta Jenjang SMA dan SMK jalur prestasi dibuka 13-15 Juni 2022. Foto : republika

Kampus—Pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Jakarta jenjang Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) dibuka 13 Juni-sampai 15 Juni. Jalur yang dibuka adalah Jalur Prestasi Akademik dan Nonakademik dan PPDB Bersama Tahap 1. Selain itu dibuka juga Jalur Afirmasi Khusus anak Nakes Covid-19 13 Juni hingga 8 Juli.

Pendaftaran dan pemilihan sekolah dilakukan secara online 13-14 Juni pukul 08.00-24.00 WIB dam 15 Juni pukul 00.01- 14.00 WIB. Pengumuman hasil seleksi dilaksanakan 15 Juni pukul 17.00 WIB. Tahap berikutnya adalah Lapor Diri pada 16 Juni pukul 08.00-24.00 WIB dan 17 Juni pukul 00.01 14.00 WIB.

Berikut adalah jadwal, kuota, dan tatacara PPDB Jakarta jenjang SMA dan SMK.

Scroll untuk membaca

Scroll untuk membaca

Baca juga : Ini Jadwal Lengkap PPDB DKI Jakarta 2022 Jenjang SD, SMP, SMA, dan SMK

Jadwal PPDB Jakarta 2022 Jenjang SMA dan SMK

Jalur Prestasi Akademik dan Nonakademik, PPDB Bersama Tahap I

Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah

13-14 Juni pukul 08.00-24.00 WIB

15 Juni pukul 00.01- 14.00 WIB

Proses Seleksi

13-14 Juni pukul 08.00-24.00 WIB

15 Juni pukul 00.01 14.00 WIB

Pengumuman 15 Juni pukul 17.00 WIB

Lapor Diri

16 Juni pukul 08.00-24.00 WIB

17 Juni pukul 00.01 14.00 WIB

untuk anak nakes yang meninggal karena Covid-19 dilaksanakan selama proses PPDB.

Next : Kuota, dan Seleksi PPDB Jakarta 2022 Jenjang SMA