Info Kampus

25 PTN Peserta SMM PTN-Barat 2023, Ini Alamat Website, Jumlah Prodi, dan Daya Tampung

Pendaftaran SMM PTN-Barat dibuka 8 Mei sampai 27 Juni 2023. Foto : smm ptn-barat
Pendaftaran SMM PTN-Barat dibuka 8 Mei sampai 27 Juni 2023. Foto : smm ptn-barat

Kampus—Sebanyak 25 PTN membuka pendaftaran Seleksi Masuk Perguruan Tinggi Negeri wilayah Barat (SMM PTN-Barat). Pendaftaran SMM PTN-Barat dibuka 8 Mei sampai 27 Juni 2023.

Seleksi SMM PTN-Barat dilakukan melalui ujian tulis berbasis komputer (UTBK) yang dilakukan secara bersama dibawah koordinasi panitia SMM PTN-Barat.mPeserta yang akan mengikuti UTBK SMM PTN-Barat 2023 terlebih dahulu harus mendaftarkan diri secara online melalui laman pendaftaran resmi (https://pendaftaran.smmptnbarat.id/).

Baca selengkapnya : Pendaftaran Jalur Mandiri SMM PTN-Barat 2023 di 25 PTN Sudah Dibuka, Ini Info Lengkapnya

Scroll untuk membaca

Scroll untuk membaca

Berikut adalah daftar 25 PTN peserta SMM PTN-Barat beserta alaman website, jumlah prodi, dan daya tampungnya. Informasi diolah dari laman https://smmptnbarat.id/.

Jumlah Prodi, Daya Tampung, dan Alamat Website PTN Peserta SMM PTN-Barat 2023

1. Universitas Syiah Kuala

Alamat Web: http://pmb.unsyiah.ac.id

Saintek

• Jumlah Prodi: 47

• Total Daya Tampung: 1796

Soshum

• Jumlah Prodi: 30

• Total Daya Tampung: 1323

2. Universitas Riau

Alamat Web: https://pmb.unri.ac.id/

Saintek

• Jumlah Prodi: 36

• Total Daya Tampung: 555

Soshum

• Jumlah Prodi: 25

• Total Daya Tampung: 510

3. Universitas Jambi

Alamat Web: https://pmb.unja.ac.id

Saintek

• Jumlah Prodi: 31

• Total Daya Tampung: 879

Soshum

• Jumlah Prodi: 27

• Total Daya Tampung: 737

4. Universitas Bengkulu

Alamat Web: https://regmaba.unib.ac.id

Saintek

• Jumlah Prodi: 31

• Total Daya Tampung: 864

Soshum

• Jumlah Prodi: 18

• Total Daya Tampung: 695

5. Universitas Andalas

Alamat Web: https://pmb.unand.ac.id/

Saintek

• Jumlah Prodi: 12

• Total Daya Tampung: 79

Soshum

• Jumlah Prodi: 10

• Total Daya Tampung: 70

6. Institut Seni Indonesia Padangpanjang

Alamat Web: https://www.isi-padangpanjang.ac.id/mandiri/

Soshum

• Jumlah Prodi: 21

• Total Daya Tampung: 293

7. Universitas Palangka Raya

Alamat Web: https://pmb.upr.ac.id

Saintek

• Jumlah Prodi: 24

• Total Daya Tampung: 583

Soshum

• Jumlah Prodi: 19

• Total Daya Tampung: 742

8. Universitas Malikussaleh

Alamat Web: https://pmb.unimal.ac.id

Saintek

• Jumlah Prodi: 20

• Total Daya Tampung: 356

Soshum

• Jumlah Prodi: 15

• Total Daya Tampung: 305

9. Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Alamat Web: https://pmb.untirta.ac.id/

Saintek

• Jumlah Prodi: 24

• Total Daya Tampung: 151

Soshum

•Jumlah Prodi: 19

• Total Daya Tampung: 154

10. Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta

Alamat Web: https://admisi.uinjkt.ac.id/

Saintek

• Jumlah Prodi: 14

• Total Daya Tampung: 74

Soshum

• Jumlah Prodi: 12

• Total Daya Tampung: 114

11. Universitas Maritim Raja Ali Haji

Alamat Web: https://penerimaan.umrah.ac.id/

Saintek

• Jumlah Prodi: 12

• Total Daya Tampung: 171

Soshum

• Jumlah Prodi: 10

• Total Daya Tampung: 233

12. Universitas Bangka Belitung

Alamat Web: https://ubb.siakadcloud.com/spmbfront/

Saintek

• Jumlah Prodi: 20

• Total Daya Tampung: 251

Soshum

• Jumlah Prodi: 7

• Total Daya Tampung: 209

13. Universitas Teuku Umar

Alamat Web: http://pmb.utu.ac.id

Saintek

• Jumlah Prodi: 13

• Total Daya Tampung: 130

Soshum

• Jumlah Prodi: 7

• Total Daya Tampung: 110

14. Institut Teknologi Sumatera

Alamat Web: https://pmb.itera.ac.id/

Saintek

• Jumlah Prodi: 41

• Total Daya Tampung: 1003

15. Universitas Samudra

Alamat Web: https://camaba.unsam.ac.id/

Saintek

• Jumlah Prodi: 15

• Total Daya Tampung: 200

Soshum

• Jumlah Prodi: 10

• Total Daya Tampung: 280

16. Institut Seni Budaya Indonesia Aceh

Alamat Web: http://pmb.isbiaceh.ac.id

Soshum

• Jumlah Prodi: 8

• Total Daya Tampung: 185

17. Universitas Siliwangi

Alamat Web: https://pmb.unsil.ac.id/

Saintek

• Jumlah Prodi: 12

• Total Daya Tampung: 123

Soshum

•Jumlah Prodi: 11

• Total Daya Tampung: 77

18. Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

Alamat Web: https://pmb.uin-suska.ac.id/

Saintek

• Jumlah Prodi: 10

• Total Daya Tampung: 84

Soshum

• Jumlah Prodi: 12

• Total Daya Tampung: 203

19. Univeritas Islam Negeri Mahmud Yunus Batusangkar

Alamat Web: http://pmb.uinmybatusangkar.ac.id/

Saintek

• Jumlah Prodi: 7

• Total Daya Tampung: 186

Soshum

• Jumlah Prodi: 23

• Total Daya Tampung: 674

20. Universitas Sumatera Utara

Alamat Web: https://penerimaan.usu.ac.id

Saintek

• Jumlah Prodi: 24

• Total Daya Tampung: 131

Soshum

• Jumlah Prodi: 23

• Total Daya Tampung: 128

21. Universitas Pendidikan Indonesia

Alamat Web: https://pmb.upi.edu

Saintek

• Jumlah Prodi: 37

• Total Daya Tampung: 152

Soshum

• Jumlah Prodi: 64

• Total Daya Tampung: 356

22. Universitas Pembangungan Nasional "Veteran" Jakarta

Alamat Web: https://penmaru.upnvj.ac.id/

Soshum

• Jumlah Prodi: 11

• Total Daya Tampung: 62

23. Institut Seni Budaya Indonesia Bandung

Alamat Web: https://isbi.siakadcloud.com/spmbfront/

Soshum

• Jumlah Prodi: 1

• Total Daya Tampung: 24

24. Universitas Islam Negeri Syahada Padangsidempuan Alamat Web: https://pmb.unsika.ac.id/

Saintek

• Jumlah Prodi: 15

• Total Daya Tampung: 343

Soshum

• Jumlah Prodi: 14

• Total Daya Tampung: 480

25. Universitas Singaperbangsa Karawang

Alamat Web: https://pmb.unsika.ac.id/

Saintek

• Jumlah Prodi: 15

• Total Daya Tampung: 343

Soshum

• Jumlah Prodi: 14

• Total Daya Tampung: 480

Pada SMM PTN-Barat 2023, panitia tidak menggunakan sistem kelompok ujian. Para pendaftar dengan latar belakang SLTA apapun dapat memilih prodi tujuan dengan ketentuan sebanyak-banyaknya dua pilihan program studi pada satu PTN atau dua PTN yang berbeda.


Baca juga :

Pengumuman Hasil SMM PTN-Barat 2022, Lihat di http://pengumuman.smmptnbarat.id dan 14 Laman Mirror

Ini yang Harus Dilakukan dan tidak Boleh Dilakukan Sebelum, Saat Ujian, dan Selesai UTBK 2023

Ini Perubahan Jadwal UTBK-SNBT 2023 Resmi darii Panitia SNPMB

Dokumen yang Harus Dibawa Saat UTBK-SNBT 2023, Jangan Sampai Ketinggalan

Menjelang Ujian, Ini 10 Hal yang Harus Dilakukan Peserta UTBK-SNBT 2023

Cek 10 Contoh Soal Literasi dalam Bahasa Inggris UTBK-SNBT 2023 dan Pembahannya

10 Contoh Soal Literasi dalam Bahasa Indonesia UTBK-SNBT 2023 dan Pembahasan Soalnya

Ini Tips Lulus UTBK-SNBT dari Psikolog Unpad, Dari Cara Belajar Sampai Mengatasi Kecemasan

Ikuti informasi penting dan menarik dari kampus.republika.co.id.Silakan sampaikan masukan, kritik, dan saran melalui e-mail : kampus.republika@gmail.com

Ikuti Ulasan-Ulasan Menarik Lainnya dari Penulis Klik di Sini
Image

Good news is a good news