Info Kampus

Klik Link pengumuman.smmptnbarat.id dan 16 Link Mirror untuk Lihat Pengumuman Seleksi SMM PTN-Barat

Pengumuman SMM PTN-Barat 2023 dapat dilihat di 17 link yang disediakan panitia. Foto : smmptn-barat
Pengumuman SMM PTN-Barat 2023 dapat dilihat di 17 link yang disediakan panitia. Foto : smmptn-barat

Kampus—Peserta ujian masuk PTN melalui SMM PTN-Barat 2023 segera bersiap-siap. Pengumuman hasil seleksi SMM PTN-Barat dilaksanakan hari ini Selasa 18 Juli 2023 mulai pukul 16.00 WIB. Peserta dapat membuka link utama link utama http://pengumuman.smmptnbarat.id dan 16 link mirror untuk melihat pengumuman SMM-PTN Barat 2023.

SMM PTN-Barat 2023 adalah seleksi calon mahasiswa baru jalur mandiri yang penyelenggaraannya dilakukan secara bersama antar perguruan tinggi negeri yang tergabung dalam BKS-PTN Indonesia Wilayah Barat. Penyelenggaraan seleksinya berdasar hasil ujian tulis berbasis komputer (UTBK) yang dilakukan secara bersama dibawah koordinasi panitia SMM PTN-Barat.

Sebanyak 25 PTN tergabung dalam BKS-PTN Barat. UTBK SMM PTN-Barat 2023 dilaksanakan pada tanggal 3 sampai 14 Juli 2023.

Scroll untuk membaca

Scroll untuk membaca

Baca juga :

25 PTN Peserta SMM PTN-Barat 2023, Ini Alamat Website, Jumlah Prodi, dan Daya Tampung

Ini Profil Menteri dan Lima Wakil Menteri Baru Jokowi, dari Pengusaha Sampai Bekas Tukang Sapu | kampus (republika.co.id)

Pengumuman kelulusan dilakukan segera setelah proses penetapan kelulusan oleh masing-masing PTN, yang ditanda tangani oleh Rektor PTN yang bersangkutan. Secara serentak pengumuman kelulusan hasil seleksi SMM PTN-Barat 2023 dilakukan pada tanggal 18 Juli 2023 mulai pukul 16.00 WIB.

Link pengumuman di laman utama dan link mirror isinya sama saja. Peserta SMM PTN-Barat bebas memilih link dimana akan melihat pengumuman.


Link
Pengumuman Hasil Seleksi SMM PTN-Barat 2023

1. Link utama: http://pengumuman.smmptnbarat.id

2. 16 Link mirror Pengumuman Hasil Seleksi SMM PTN-Barat 2023

• http://smmptn.unja.ac.id,

• http://smmptn.untirta.ac.id,

• http://smmptn.upr.ac.id,

• http://smmptn.utu.ac.id,

• http://smmptn.usk.ac.id,

• http://smmptn.unri.ac.id,

• http://smmptn.unib.ac.id,

• http://smmptn.uinjkt.ac.id,

• http://smmptn.itera.ac.id,

• http://smmptn.usu.ac.id,

• http://smmptn.isbi.ac.id,

• http://smmptn.unsika.ac.id,

• http://smmptn.upnvj.ac.id,

• http://smmptn.uinmybatusangkar.ac.id,

• http://smmptn.uinsyahada.ac.id,

• http://smmptn.isipadangpanjang.ac.id.

Ketua BKS PTN-Barat 2023, Prof Dr Muryanto Amin sebelumnya mengatakan ahwa pelaksanaan SMM PTN-Barat 2023 ini adalah proses yang telah berlangsung sejak 2017. Pelaksanaan SMM PTN-Barat dilaksanakan secara bersama ini untuk memenuhi efesiensi dan menjalankan peraturan perundang-undangan. “Pada tahun ini kita melakukan perbaikan tata kelola SMM PTN 2023 dengan mengundang berbagai pihak, sehingga pelaksanaan dan penjaminan mutu SMM PTN Barat 2023 semakin baik,” katanya.

Informasi resmi mengenai SMM PTN-Barat 2023 dapat diakses melalui laman www.smmptnbarat.id, atau sekretariat panitia SMM PTN-BaratT 2023 pada masing-masing perguruan tinggi.


Baca juga :

Pendaftaran Jalur Mandiri SMM PTN-Barat 2023 di 25 PTN Sudah Dibuka, Ini Info Lengkapnya

Pengumuman SMM PTN-Barat 18 Juli 2023, Catat 17 Link untuk Melihat Hasil | kampus (republika.co.id)

Ini yang Harus Dilakukan dan tidak Boleh Dilakukan Sebelum, Saat Ujian, dan Selesai UTBK 2023

Menjelang Ujian, Ini 10 Hal yang Harus Dilakukan Peserta UTBK-SNBT 2023

Cek 10 Contoh Soal Literasi dalam Bahasa Inggris UTBK-SNBT 2023 dan Pembahannya

10 Contoh Soal Literasi dalam Bahasa Indonesia UTBK-SNBT 2023 dan Pembahasan Soalnya

Ini Tips Lulus UTBK-SNBT dari Psikolog Unpad, Dari Cara Belajar Sampai Mengatasi Kecemasan

Ikuti informasi penting dan menarik dari kampus.republika.co.id.Silakan sampaikan masukan, kritik, dan saran melalui e-mail : kampus.republika@gmail.com

Ikuti Ulasan-Ulasan Menarik Lainnya dari Penulis Klik di Sini
Image

Good news is a good news