Berapa Biaya Kuliah Universitas Brawijaya Jalur SBMPTN 2022 ? Cek Disini
Kampus—Sobat Kampus yang ingin mendaftar ke Universitas Brawijaya (UB) lewat jalur SBMPTN 2022, sudah tahu berapa biaya kuliahnya ? Biaya kuliah di UB berlaku Uang Kuliah Tunggal (UKT) yang besarnya sama dari semester awal hingga akhir.
UKT mahasiswa baru jalur SBMPTN 2021 diatur dengan Peraturan Rektor UB No 41 Tahun 2020 Tentang Biaya Pendidikan. Dalam peraturan rektor tersebut ada enam tingkat. Besarnya UKT tidak sama untuk setiap prodi dan fakultas.
Baca juga : Ini Keketatan Prodi Universitas Brawijaya di SBMPTN Lima Tahun Terakhir
Berikut adalah pengaturan biaya kuliah mahasiswa UB jalur SBMPTN 2022.
1. Fakultas Hukum (FH)
UKT 1 500.000
UKT 2 1.000.000
UKT 3 2.850.000
UKT 4 3.700.000
UKT 5 5.000.000
UKT 6 6.100.000
2. Fakultas Ekonomi Bisnis (FEB)
UKT 1 500.000
UKT 2 1.000.000
UKT 3 3.300.000-3.900.000 (tergantung prodi)
• Ekonomi Islam 3.300.000
• Ekonomi Pembangunan 3.300.000
• Akuntansi 3.900.000
• Manajemen 3.900.000
• Ekonomi, Keuangan dan Perbankan 3.900.000
• Kewirausahaan 3.900.000
UKT 4 3.960.000-4.680.000 (tergantung prodi)
• Ekonomi Islam 3.960.000
• Ekonomi Pembangunan 3.960.000
• Akuntansi 4.680.000
• Manajemen 4.580.000
• Ekonomi, Keuangan dan Perbankan 3.960.000
• Kewirausahaan 4.580.000
UKT 5 5.300.000-6.240.000 (tergantung prodi)
• Ekonomi Islam 5.2800.000
• Ekonomi Pembangunan 6.000.000
• Akuntansi 6.420.000
• Manajemen 6.420.000
• Ekonomi, Keuangan dan Perbankan 5.300.000
• Kewirausahaan 5.300.000
UKT 6 6.200.000-7.800.000 (tergantung prodi)
• Ekonomi Islam 6.660.000
• Ekonomi Pembangunan 7.000.000
• Akuntansi 7.800.000
• Manajemen 7.000.000
• Ekonomi, Keuangan dan Perbankan 6.200.000
• Kewirausahaan 6.200.000
3. Fakultas Ilmu Administrasi (FIA)